Membuat Halaman Redirect Dengan Waktu

Membuat Halaman Redirect Dengan Waktu - Sebelum kita masuk kedalam pembahasa, akan saya jelaskan sedikit apa yang dimaksud Redirect. Redirect merupakan meneruskan (forward) dari satu alamat domain ke alamat domain lain atau bisa dibilang juga pengalihan halaman satu kehalaman yang lain.

Pengalihan halaman bisa kita gunakan dengan meta tag yang kita tempatkan di editor Template dengan demikian seluruh halaman akan di Redirect kehalaman baru kita. Namun akan akan saya paparkan disini Redirect tidak melalui Editor Template namun menggunakan script. Anda bisa melihat contoh atau Demo-nya.


Dengan menggunakan script anda bisa menggunakannya dan merubahnya untuk halaman tertentu sesuai keinginan anda, pada prinsipnya membuat Redirect dengan waktu dengan menggunakan fungsi script setTimeout("location dengan demikian perpindahan halaman akan diset menggunakan pengurangan waktu. Untuk lebih jelasnya berikut ini kodenya  :

<script type="text/JavaScript">
<!--
function eventualRedirect(redirectTo, timeoutPeriod) {
setTimeout("location.href = redirectTo;",timeoutPeriod);
}
// -->
</script>
<script type="text/JavaScript">
<!--
setTimeout("location.href = 'http://www.aak-share.com';",10000);
-->
</script>

<center>
<h4>
Anda akan dialihkan</h4>
<h4>
Dalam <script type="text/javascript">
// KONFIGURASI
var menit = 1; // Lamanya hitung mundur (dalam menit)
var detik = 10; // Detik standar (hitungan detik normalnya)
var penghitung_detik = detik; // Set variabel detik yang lain untuk dimanipulasi
// HITUNG MUNDUR
penghitung_detik = 0;
function hitung_mundur() {
penghitung_detik--; // Setiap siklus 1 detik mengurangi nilainya 1 poin
if (penghitung_detik == -1) { // Deteksi detik ketika nilainya "0"
menit--; // Setiap siklus 1 menit mengurangi nilainya 1 poin
penghitung_detik = detik; // Me-reset detik untuk memulai hitung mundur menit yang baru
if (menit <= -1) { // Hitung mundur selesai
menit = 0;penghitung_detik = 0; // Menset menit dan detik ke "0"
clearTimeout(penghitung); // Stop hitung mundur
}
}
if (document.getElementById) {
document.getElementById("hitung_mundur_tampil").innerHTML=penghitung_detik; // Memasukkan nilai variabel menit dan detik untuk ditampilkan
}
penghitung=setTimeout("hitung_mundur()", 1000); // Set siklus penghitungan mundur (standar: 1 detik)
}
// INISIALISASI
if (document.all||document.getElementById)
document.write(' <b id="hitung_mundur_tampil">'+penghitung_detik+' </b>'); // Format tampilan hitung mundur di antarmuka
hitung_mundur();
</script> Detik </h4>

<div style="background-color: #1408fb; cursor: pointer; padding: 10px; width: 200px;">
Anda akan dialihkan ke

www.aak-share.com</div>

<div style="background-color: #8b8a99; cursor: pointer; padding: 5px; width: 300px;">
Terimakasih Telah menunggu.</div>
</center>

Penjelasan :
10000 adalah variabel set time out, disini dalam 1 detiknya diset 1000
var menit = 1 adalah hitungan variabel dalam satu menitnya
var detik = 10 adalah hitungan variabel dalam detik disini saya buat 10 detik dalam hitung mundur, Anda bisa merubahnya sesuai keinginan anda.
Ganti URL link dengan URL website atau Blog anda, ada dua bagian yaitu dibagian atas dan bawah.

Note :
Pada variabel 1 detiknya 1000, pada kode diatas saya buat  var detik = 10 jadi anda kalikan 10 x 1000 = 10000, misalnya jika ingin membuat hitung mundur 5 detik jadi set time outnya menjadi 5000

Kemudian anda letakkan dilaman baru.

Demikian Membuat Halaman Redirect Dengan Waktu, semoga bermanfaat!

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Membuat Halaman Redirect Dengan Waktu "

Post a Comment